FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PEMBERIAN MP ASI DINI PADA BAYI USIA 0-6 BULAN DI PUSKESMAS PATUMBAK MEDAN TAHUN 2017

Authors

  • Eka Permatasari Purba

DOI:

https://doi.org/10.55541/emj.v4i1.149

Abstract

Pencapaian tumbuh kembang optimal pada bayi, dalam Global Strategy for Infant and Young Child Feeding. WHO dan UNICEF merekomendasikan empat hal penting yang harus diperhatikan salah satunya memberikan makanan pendamping air susu ibu (MP-ASI) sejak bayi berusia 6-24 bulan atau lebih. Di Puskesmas Patumbak masih banyak ibu yang memberikan MP-ASI dini kepada bayi mereka dibawah usia 6 bulan. Tujuan dari penelitian ini yaitu mengetahui Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pemberian MP-ASI Dini Pada Bayi Usia 0-6 Bulan di Puskesmas Patumbak Medan Tahun 2017. Desain penelitian yang digunakan adalah suvei analitik dengan menggunakan desain cross sectional, yang bertujuan untuk menggambarkan Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Pemberian MP-ASI Dini Pada Bayi Usia -6 Bulan. Dengan metode pengambilan Total populasi. Sampel sebanyak 35 responden ibu yang memiliki bayi 0-6 bulan. Analisa data menggunakan Analisa chi-square dan regresi logistic. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Pemberian ASI Dini Pada Bayi Usia 0-6 Bulan yaitu Pendidikan dengan nilai p=0,002<0,05, pendapatan dengan niai p=0,021<0,05, sikap dengan nilai p=0,004<0,05 dan dukungan keluarga dengan nilai p=0,002<0,05. Dan yang sangat berpengaruh dalam pemberian MP-ASII dini adalah Pendidikan dengan nilai p=0,003<0,05 dan dukungan keluarga dengan nilai p=0,006<0,05. Kesimpulan penelitian ini adalah ada Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Pemberian MP-ASI Dini Pada Bayi Usia 0-6 Bulan di Puskemas Patumbak Medan Tahun 2017. Diharapkan lebih meningkatkan pengetahuan ibu tentang makanan pendamping ASI yang tepat.

Kata Kunci :   MP ASI Dini, Pendidikan, Dukungan Keluarga, Ibu, Bayi Usia 0-6 Bulan

References

M.KR. Asuhan Neonatus Bayi Dan Anak Prasekolah Yogyakarta: Pustaka Belajar; 2014.

Afriyani R. Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Pemebrian MP-ASI Pada Bayi Usia 0-6 Bulan Di BPM Nurtila Palembang. Jurnal Kesehatan. 2016 Agustus; VII.

Baharudin. Hubungan Tingkat Pendidikan Ibu Terhadap Pemberian MP-ASI Pada Bayi (0-6 Bulan) di Puskesmas Uteun Pulo Kecamatan Seunungan Timur Kabupaten Nagan Raya. Jurnal Keperawatan Poltekes Aceh. 2014.

Nugroho. Buku Bahan Ajar Obstetri Untuk Mahasiswa Kebidanan, Yogyakarta: Nuha Medika; 2011.

Destari N. Hubungan Sosial Budaya Dengan Pemberian Makanan Pendamping ASI Pada Bayi 0-6 Bulan Di Dusun IX Desa Bandar Setia. KTI. Medan: D4 Kebidanan, USU; 2015.

Devi s. Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Dengan Ketepatan Pemberian MP-ASI Pada Bayi Dikelurahan Tigabalata Kecamatan Jorlang Hataran Kabupaten Simalungun. Skripsi. Medan: USU, FKM; 2015.

Kemenkes RI, 2017

Hesti U. Budaya pemberian makanan pendamping ASI dini pada ibu yang mempunyai anak 7-24 bulan di Desa Agrodadi Sedayu Bantul Yogyakarta. Jurnal Kesehatan STIKES Aisyiyah Yogyakarta. 2014.

Judarwanto Dw. Tumbuh Kembang Anak Usia 6 Bulan, 2014.

Sentra Laktasi Indonesia, 2013

Dinkes Provsu 2013

Evitasari D. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Pemberian Makanan Pendamping ASI Bayi Usia <6 Bulan. Jurnal Ilmiah Indonesia, November 2016.

Nirmaya N. Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Pemberian MP-ASI Dini Di wilayah Kerja UPDT Puskesmas Sindanglaut Kecamatan Lemahabang Kabupaten Cirebon. Jurnal Kesehatan. 2016 november; VII.

Tungka Y. Faktor-faktor yang berhubungan dengan pemebrian MP-ASI pada bayi di wilayah kerja puksesmas gintu kecamatan lore selatan kabupaten poso. Jurnal Kesehatan Sekolah Tinggi (STIK) Makassar. 2014.

Lestari E. Faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku ibu dalam pemeberian MP-ASI dini di desa Jungsemi Kecamatan Kangkung Kabupaten Kendal. Jurnal PSIK STIKES Kendal. 2013.

Rahma Nur A. Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Gizi Bayi Dan Dukungan Keluarga Dengan Pola Pemberian Makanan Pendamping ASI(MP-ASI) Pada Bayi Usia 6-24 Bulan Di Puskesmas Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat. Jurnal Universitas Esa Unggul. 2016.

Kusmiyati. Hubungan Pengetahuan, Pendidikan Dan Pekerjaan Ibu Dengan Pemberian Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) Pada Bayi Di Puskesmas Bahu Kecamatan Malalayang Kota Manado. Jurnal Ilmiah Bidan.

Septiana R. Hubungan Antara Pola Pemberian Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) Dan Status Gizi Balita Usia 6-24 Bulan Di Wilayah Kerja Puskesmas Gedongtengen Yogyakarta. Jurnal KESMAS UAD. 2009;(1978-0575).

Pajriyani. Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Makanan Bergizi Dengan Pemberian Makanan Pendamping ASI. E-Jurnal Obstetrik Januari-Juni 2013.

Kristanto Y. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Ibu Dalam Pemberian Makanan Pendamping ASI Pada Bayi Umur 6-36 Bulan. Jurnal STIKes, Juni 2013.

Devi s. Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Ibu Dengan Ketepatan Pemberian MP-ASI Pada Bayi Dikelurahan Tigabalata Kecamatan Jorlang Hataran Kabupaten Simalungun. Skripsi. Medan: USU, FKM; 2015.

Destari N. Hubungan Sosial Budaya Dengan Pemberian Makanan Pendamping ASI Pada Bayi 0-6 Bulan Di Dusun IX Desa Bandar Setia. KTI. Medan: D4 Kebidanan, USU; 2015.

Sandangan Y. Hubungan Status Pekerjaan Ibu Menyusui Dengan Pemberian Air Susu Ibu Eksklusif. Jurnal Ilmu Kebidanan. 2015 Desember; 3.

Mawarni S. Hubugan Pengetahuan Ibu Tentang MP-ASI Dengan Perilaku Pemberian MP-ASI Dan Status Gizi Pada Baduta Usia 6-24 Bulan Di Kelurahan Kestalan Banjarsari Kota Surakarta. Surakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta, S1 Gizi; 2013.

Sariati Y. Faktor Yang Mempengaruhi Pemberian Makanan Pendaming ASI Terhadap Berat Badan Anak Usia 6-24 Bulan Di Puskesmas Cluwak Kabupaten Pati. Jurnal Wilujeng. 2017; 4.

Sitompul Monika. Metode MPASI Evran R, editor. Jakarta: Kunci Aksara; 2014.

Padang A. Analisa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ibu Dalam Pemberian MP-ASI Dini Di Kecamatan Pandan Kabupaten Tapanuli Tengah Tahun 2007. Tesis. Medan: Universitas Sumatera Utara, Pasca sarjana; 2008

Utomo B. Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional Depok. 2007.

Wiryo. Pola Menyusu dan Makanan Anak Jakarta; 2002..

Iman. M. 2017

Downloads

Published

2021-06-03

Issue

Section

Articles